Review Violent Night: Malam Natal Paling Traumatis!
Jakarta – Bayangkan lagu Silent Night tapi kedamaian dan kemurnian malam digantikan oleh kekacauan, tembakan, dan adegan traumatis. Bayangkan film Home Alone, di mana penjahat tidak hanya terbentur, terlempar, dan…