Kasus Polisi Peras Polisi, Bripka Madih Dua Kali Dilaporkan ke Propam
Jakarta, CNN Indonesia — Petugas Polsek Jatinegara, Bripka Madih, sudah dua kali dilaporkan ke Propam Polres Metro Jaya oleh istrinya pada tahun 2014 dan 2022. Nama Madih disebut-sebut banyak orang…