Surya Paloh Akan Jumpa Elite PKS Bahas Cawapres Anies
Jakarta, CNNIndonesia — Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh akan menemui Ketua Majelis Syura PKS Salim Segaf Al-Jufri untuk membahas rencana bersama kedua partai untuk mendukung Anies Baswedan di pemilihan…